ILMU AGAMA LAKSANA PELITA DALAM GELAP GULITA
💬 Al-Imam Al-Aajury rahimahullah menyatakan,
فكان العلم كالمصباح الذي يستضاء به في الظلمة، متى ما كان السراج معه، أمكنه أن يتوقى مكاره ما يخشى من أذى الطريق فإذا ما طفأ السراج تحير في الظلمة وتأذى بكثير من المكاره.
❝ Ilmu agama itu laksana pelita yang bisa diperoleh darinya pancaran cahaya yang menyinari dalam kegelapan. Selama pelita ada bersamanya, maka ia akan mampu mewaspadai perkara-perkara yang tak disenangi, seperti perkara-perkara yang dikhawatirkan dari gangguan-gangguan yang ada di jalan. Adapun jika pelita itu padam, maka ia akan dibuat kebingungan dalam kegelapan, dan ia akan banyak mendapatkan gangguan dari perkara-perkara yang tidak disenangi. ❞
📖 Kitab Fadhlu Tholabil 'Ilmi hlm. 153 - 154, Cet. Maktabah Al-Ma'arif.
•┈❁┈•✿❁📚❁✿•┈❁┈•
✏️ Alih Bahasa: @CatatanThuwailib
🔎 Muroja'ah: Tim Pengoreksi dari Asatidzah
#Ilmu #TholabulIlmi
➖➖➖➖➖➖➖➖➖➖
📲 JOIN CHANNEL TELEGRAM KAMI:
• @BuletinAlFaidah
• https://t.me/BuletinAlFaidah