TIPS & MOTIVASI JUALAN @bossjualan Channel on Telegram

TIPS & MOTIVASI JUALAN

@bossjualan


1552

TIPS & MOTIVASI JUALAN (Indonesian)

Selamat datang di channel Telegram resmi 'TIPS & MOTIVASI JUALAN' dengan username @bossjualan! Channel ini adalah tempat yang tepat bagi para pebisnis, pedagang, dan individu yang ingin meningkatkan penjualan dan motivasi dalam berjualan. Dengan konten-konten berkualitas yang disajikan secara rutin, Anda akan mendapatkan tips berguna, strategi pemasaran, motivasi, dan panduan praktis untuk mengembangkan bisnis Anda.nnSiapa yang bisa bergabung dengan channel ini? Channel 'TIPS & MOTIVASI JUALAN' cocok untuk siapa pun yang memiliki minat dalam dunia bisnis dan ingin meningkatkan penjualan produk atau jasa. Mulai dari pebisnis pemula hingga yang sudah berpengalaman, semua akan mendapatkan manfaat dari informasi yang dibagikan di sini.nnApa yang bisa Anda harapkan dari channel ini? Dengan mengikuti 'TIPS & MOTIVASI JUALAN', Anda akan mendapatkan insight yang berharga tentang strategi pemasaran terkini, cara meningkatkan visibilitas produk, tips mendapatkan pelanggan baru, motivasi dalam menghadapi tantangan bisnis, dan banyak lagi. Semua konten disajikan dengan bahasa yang mudah dipahami dan praktis untuk diterapkan dalam kegiatan sehari-hari.nnJadi, tunggu apa lagi? Bergabunglah sekarang dengan channel 'TIPS & MOTIVASI JUALAN' dan temukan cara baru untuk meningkatkan kinerja bisnis Anda. Jangan lewatkan kesempatan untuk mendapatkan tips berharga dan motivasi yang akan membawa bisnis Anda ke level yang lebih tinggi!

TIPS & MOTIVASI JUALAN

12 Nov, 20:00


Welcome to Ikhtiar Era! Semangat ya, episode “mengusahakan segalanya” masih panjang, mulai dengan bismillah dan semoga berakhir dengan alhamdulillah.

TIPS & MOTIVASI JUALAN

11 Nov, 13:42


“Setiap langkah kecil yang kamu ambil hari ini akan membawamu lebih dekat ke impianmu.”

TIPS & MOTIVASI JUALAN

30 Apr, 14:23


Perkataan buruk, gosip dan fitnah yang dilempar orang tentangmu, bukanlah mencerminkan dirimu, melainkan mencerminkan kualitas diri mereka

Tetapi bagaimana engkau meresponi perkataan buruk, gosip dan fitnah, mencerminkan kualitas dirimu

Jangan mau kualitasmu di'downgrade oleh orang2 yang sejak awal memang sudah buruk hatinya

TIPS & MOTIVASI JUALAN

30 Apr, 14:22


Tiap orang punya topeng sosialnya. Yaitu sebuah citra yg ia coba tampilkan saat ada di hadapan orang2 yg bukan vulnerable circle'nya

Jangan salahkan kenapa orang hrs pakai topeng. Apalagi dgn cepat menyimpulkan dia fake, munafik, dsb. Seringkali orang terpaksa bertopeng karena memang kebanyakan orang nggak bisa terima kita apa adanya

Jangan tuntut orang jadi apa adanya, kalau kita nggak siap utk terima apa adanya. Seringkali topeng2 itu malah lebih diterima & di'expect ketimbang realnya dia

TIPS & MOTIVASI JUALAN

30 Apr, 14:22


Jangan takut dinilai nggak sukses oleh orang lain, hanya karena hidupmu keliatan sederhana. Gak semua orang sanggup hidup sederhana

Ada orang yg keliatannya hidupnya mentereng, tapi gak punya aset atau hasil dari ngutang belum lunas 😁

Jangan pake hidupmu buat mengesankan orang, apalagi orang yang gak biayain hidupmu 😁

TIPS & MOTIVASI JUALAN

30 Apr, 14:21


Ada orang yang ngerasa dirinya hebat, yang lain kagak. Itu yg namanya arogan, belagu, sombong, angkuh, dan sebagainya 😅

Ada orang yang ngerasa dirinya payah, yang lain hebat. Itu namanya minder, rendah diri, kecil hati, dan sebagainya

Ada juga yang ngerasa dirinya payah, tapi gak rela liat orang lain hebat, dan berusaha menyerang supaya kelihatan mereka lebih payah atau minimal sama payahnya... lha kalo jenis ini, namanya orang pahit 😂🤣

TIPS & MOTIVASI JUALAN

30 Apr, 14:21


Hal paling basic kelola duit itu adlh sampai standar CUKUP dulu. Kalo blm cukup, gak usah pusing inves saham, kripto /yg aneh2

Namanya belum cukup, ya gak ada lebih buat apapun. Ngutang buat inves itu aneh, apalagi buat judi 😅

Taunya cukup/gak? Catet pengeluaran tiap hari cent by cent. After 3 bulan, tau pengeluaran rata2 bulanan. Dari situ difilter mana yg bener2 butuh & mana yg gak penting.

Itung yg bener2 kebutuhan, kurangi yg gak penting. Itu standar "cukup" cost livingmu. Kejar itu dulu

TIPS & MOTIVASI JUALAN

27 Apr, 04:23


3 nasehat yang seandainya saya tahu dari dulu:

● pelajari 1-2 high income skill dan fokus menguasainya.
● tidak apa-apa menjalani hidup yang berbeda dengan opini umum.
● kamu bisa mencapai banyak hal selama kamu bisa konsisten dengan usahamu.

Share juga 3 tips terbaik versimu dibawah ya! 👇

TIPS & MOTIVASI JUALAN

25 Apr, 12:35


Inilah keuntungan ketika kamu memiliki kebiasaan membuat to-do-list harian:

1. Semakin sadar dalam menjalani hari yang harus diisi dengan kegiatan positif

2. Melatih kedisiplinan dan tanggung jawab dalam mengelola waktu

3. Bisa melihat progress lebih jelas dan hal-hal apa saja yang ingin dicapai

4. Membentuk sistem dan langkah-langkah perbaikan yang lebih terstruktur

5. Belajar konsisten melakukan apa yang sudah dijadwalkan

Punya pengalaman bikin to-do-list? Coba share di sini, ya...

TIPS & MOTIVASI JUALAN

24 Apr, 12:58


ternyata bener hidup kebanyakan mikir malah bikin stress, emang paling bener jalanin aja sesuai porsi masing masing. ga perlu memaksakan sesuatu yang diluar kapasitas kemampuan kita, karena hidup jauh lebih tenang ketika kita lebih banyak bertindak daripada berpikir.

TIPS & MOTIVASI JUALAN

22 Apr, 12:33


5 JENIS TEMAN YANG HARUS LO PUNYA DALAM HIDUP

1. The Dreamer
teman pemimpi, yg berani bermimpi besar, & dukung lo mencapai impian
2. The Pusher
Jenis teman yg bantu lo terus bergerak & ngelakuin sesuatu
3. The Achiever
Jenis teman "MENTOR" yg bisa jadi support system lo untuk capai Goal
4. The Doer
Temen yang bantu lo buat take action
5. The Supporter
Temen yg bisa jadi Support System, ketika lo lagi down

TIPS & MOTIVASI JUALAN

21 Apr, 15:09


jika kamu merasa:
• lelah → jalan kaki
• sedih → olahraga
• kesepian → ibadah
• susah fokus → menulis
• malas → kurangi scrolling
• kurang inspirasi → baca buku

ada lagi yang bisa ditambahkan?

TIPS & MOTIVASI JUALAN

20 Apr, 15:18


Kunci untuk mengurangi stress adalah mengelola pikiran. Inilah 5 panduan utk melakukannya:

1. Pikirkan hanya yg perlu dipikirkan
2. Pikirkan hanya di saat utk mikir
3. Pikirkan yg emang bagianmu utk mikirin
4. Pikirkan hanya yg ada di wilayah kendalimu
5. Pikirkan sejauh kesanggupanmu saja

TIPS & MOTIVASI JUALAN

19 Apr, 13:23


6 RAHASIA JADI ORANG KAYA

1. Putar uangnya ke otakmu dulu.
2. Cari mentor yang tepat.
3. Gunakan uangmu untuk menghasilkan lebih banyak uang.
4. Mulai sebuah bisnis.
5. Investasi di sesuatu yang kamu paham.
6. Hilangkan alasan.

Ada yang lain? Tolong tambahkan!

TIPS & MOTIVASI JUALAN

18 Apr, 11:23


Ada satu kutipan menarik:

“Jangan pernah menghabiskan uang yang belum kamu hasilkan.” —Warren Buffett

Hal ini mengajarkan bahwa uang yang digunakan seharusnya berasal dari hasil kerja keras.

Apabila hendak berhutang, pastikan kamu bisa membayarnya.

Jangan merepotkan dirimu dan orang lain.

TIPS & MOTIVASI JUALAN

17 Apr, 13:30


Pernah denger "Rules of 7" dalam marketing?

Bunyinya seperti ini, "Orang harus melihat pesan Anda minimal 7 kali sebelum mereka akhirnya melakukan pembelian produk atau jasa Anda."

Jadi jangan kendor jika baru nawarin 1-2x terus gak ada yang beli.

Gali kreatifitas dan tawarkan produkmu dengan konten dan sudut pandang yang berbeda.

TIPS & MOTIVASI JUALAN

16 Apr, 12:29


Skill yang wajib orang muda miliki di era digital

- Skill ngonten
- Digital marketing
- Public speaking
- Copywriting
- Softselling

TIPS & MOTIVASI JUALAN

15 Apr, 13:18


Inti dari Ikigai

• Pekerjaan di mana kamu mahir
• Pekerjaan yang membuatmu bahagia
• Lingkungan membutuhkan pekerjaanmu
• Kamu mendapatkan penghasilan dari pekerjaanmu

Irisan dari 4 di ataslah pekerjaan ideal. Kenyataannya tidak semudah yang dikatakan buku-buku.

TIPS & MOTIVASI JUALAN

14 Apr, 11:18


Cara saya mengatasi creative block:

• Jalan kaki selama 15 menit
• Keliling tanpa tujuan naik motor
• Collect 3-5 konten yang terkait, rangkum

Setiap menemukan ide saya tulis di note. Simpel.

TIPS & MOTIVASI JUALAN

12 Apr, 12:18


Tanda kamu cocok jadi pengusaha:

1. Mudah bosan
2. Ambisius
3. Tidak bisa bekerja dibawah orang lain
4. Suka jualan/hal yang berbau bisnis sejak kecil
5. Terlalu kreatif

Ada lagi? Tambahkan versimu dibawah 👇