P2KK UMM 2024

@p2kkumm


Pusat informasi terkait pelatihan pembentukan kepribadian dan kepemimpinan (P2KK) Universitas Muhammadiyah Malang.

Untuk pelayanan dan pertanyaan, dapat diajukan melalui nomor WhatsApp center P2KK (tidak menerima panggilan telepon)

P2KK UMM 2024

21 Oct, 08:53


Registrasi P2KK 2024 untuk mahasiswa angkatan 2018-2023 ditutup hari SABTU, 30 NOVEMBER 2024. Silahkan mengikuti prosedur registrasi sesuai yang telah kami sampaikan.

Untuk melakukan registrasi wajib di kantor sesuai jam pelayanan, tidak bisa diwakilkan dan WAJIB menggunakan pakaian formal rapi bersepatu.

P2KK UMM 2024

17 Oct, 03:26


๐Ÿค” RANGKUMAN JAWABAN QUESTIONS BOX INSTAGRAM: PART 2

๐Ÿ˜€ Tas/koper, barang bawaan menyesuaikan jadwal serta tata tertib yang telah kami sebutkan sebelumnya.

โญ๏ธ Dasi yang wajib digunakan untuk putra berwarna hitam polos.

โญ๏ธ Peserta putri WAJIB menggunakan rok berwarna gelap polos (tidak bermotif), tidak boleh celana, baik kulot maupun yg lain (selain di waktu outbound dan di kamar)

โญ๏ธ Peserta putri (selain non-muslim) diwajibkan menggunakan jilbab segiempat (bukan pashmina) atau boleh bergo untuk pukul 17.00-05.15 WIB

โญ๏ธ Kemeja putri dan putra tidak dibatasi warna dan motif tertentu, namun diutamakan yang polos dan berwarna tidak mencolok. Untuk putri wajib lengan panjang.

โญ๏ธ Tidak ada ketentuan khusus untuk baju olahraga, asalkan tidak KETAT/Press Body, tidak menerawang, berlengan panjang (putri).

โญ๏ธ Tidak ada ketentuan khusus untuk sepatu, disesuaikan dengan kebutuhan, kami sarankan membawa 2 dan 1 sandal.

โญ๏ธ Pakaian dan atribut yang digunakan saat kegiatan pelatihan berlangsung harus FORMAL (selain jam istirahat di kamar dan saat kegiatan outbound), tidak press body/ketat, tidak menerawang, gamis dibolehkan asal berwarna gelap, polos (tidak bermotif)

โญ๏ธ Koko putra untuk sholat Jum'at boleh berwarna selain putih.

๐ŸŽ€ Skincare dan make up boleh dibawa (secukupnya) untuk dipergunakan di kamar, dilarang untuk dibawa ke kelas atau pada saat jam materi.

P2KK UMM 2024

17 Oct, 03:25


๐Ÿค” RANGKUMAN JAWABAN QUESTIONS BOX INSTAGRAM: PART 1

โš ๏ธ Kegiatan P2KK bersifat WAJIB bagi seluruh mahasiswa UMM, nilai P2KK akan dikonversi dengan mata kuliah AIK I/Keimanan dan Kemanusiaan/Kemanusiaan dan Keislaman, sertifikat yang didapatkan akan digunakan sebagai salah satu Surat Keterangan Pendamping Ijazah (SKPI) dan tidak ada pemutihan/keringanan dengan alasan apapun jika tidak mengikuti P2KK.

โค๏ธ Kami tidak menyediakan grup whatsapp, semua informasi akan kami bagikan terpusat melalui channel telegram.

โค๏ธ Jika belum mendapat KTM, E-KTM yang sudah di download/screenshoot dapat di print out atau ditunjukkan melalui website pada saat check-in.

โค๏ธ Pembagian kamar akan disampaikan saat peserta melakukan check-in di hari Senin pukul 06.30-07.30 WIB.

โค๏ธ HP bisa dibawa, namun WAJIB dititipkan, kami sudah menyediakan waktu, tempat dan prosedur tersendiri untuk penitipan HP. Tidak ada toleransi bagi yang 'lupa' menitipkan HP.

โค๏ธ Kendaraan bisa dibawa dan diparkirkan di parkiran utama UMM kampus 3.

โค๏ธ Hafalan Asmaul Husna tidak perlu beserta arti, tidak ada ketentuan lagu/nada yang di khususkan.


๐Ÿ“ Kegiatan P2KK berlangsung selama 6 hari full di Rusunawa 1 UMM yang tertelak di belakang kampus 3 UMM. Peserta mendapat hak penginapan dan makan sebanyak 3 kali sehari.

P2KK UMM 2024

08 Oct, 02:48


Jika sudah melakukan KONFIRMASI MANDIRI harap menunggu informasi selanjutnya sambil mengecek aplikasi MyUMM secara berkala. Untuk yang melakukan KONFIRMASI SECARA KOLEKTIF, informasi akan kami sampaikan melalui perwakilan kelas yang ditunjuk.

Batas konfirmasi NIM yang tidak tercantum/belum mendapatkan jadwal P2KK adalah hari SELASA, 08 OKTOBER 2024.

P2KK UMM 2024

03 Oct, 05:28


Jika sudah melakukan KONFIRMASI MANDIRI harap menunggu informasi selanjutnya sambil mengecek aplikasi MyUMM secara berkala. Untuk yang melakukan KONFIRMASI SECARA KOLEKTIF, informasi akan kami sampaikan melalui perwakilan kelas yang ditunjuk.

Batas konfirmasi NIM yang tidak tercantum/belum mendapatkan jadwal P2KK adalah hari SELASA, 08 OKTOBER 2024.

P2KK UMM 2024

02 Oct, 07:17


Mohon diperhatikan kembali jadwal kegiatan P2KK anda, lebih teliti dalam membaca data agar tidak tertinggal jadwal yang telah di tentukan.

9,485

subscribers

9

photos

46

videos